Jumat, 28 Oktober 2016

Proses penagihan angsuran

Apabila ada angsuran yang masih tertunggak maka admin bisa mengirimkan kolektor untuk menagih ke alamat debitur.
Untuk menugaskan kolektor menagih silahkan ikuti langkah berikut ini:


Pembayaran angsuran

Setelah kontrak dibuat oleh admin maka pada tiap tanggal yang sudah disepakati debitur akan membayar angsuran, ada dua cara pembayaran: pembayaran manual input, atau import dari text file csv bca

Untuk melakukan pembayaran bisa ikuti langkah berikut ini:


Kamis, 27 Oktober 2016

Membuat kontrak kredit

Proses selanjutnya setelah manager kredit setuju dengan pengajuan debitur tersebut, maka bagian admin membuatkan nomor kontrak baru.
Ikuti langkah berikut ini:

  • Login sebagai admin leasing
  • kemudian klik menu kontrak kredit
  • pada daftar kotnrak yang sudah dibbuat klik tombol tambah
  • nanti muncul form untuk membuat kontrak baru


Proses rekomendasi pembuatan kontrak kredit

Setelah survey melakukan survey ke lokasi dan upload, selanjutnya manager risk mereview pengajuan aplikasi kredit dan melakukan proses rekomendasi ke bagian admin untuk dibuatkan kontrak kreditnya bila sudah disetujui.
Untuk membuat rekomendasi silahkan ikuti langkah berikut ini:

Perintah untuk survey dan proses survey

Setelah pengajuan kredit di rekomendasikan langkah selanjutnya adalah admin mmerintahkan kepada surveyor diarea tersebut untuk melakukan survey yang kemudian surveyor login dengan login dia dan melakukan survey untuk foto-foto selfi.
Silahkan ikuti langkah berikut ini:

  • buka website http://demo.maxonerp.com dan login sebagai admin
  • klik menu leasing dan klik menu survey
  • nah nanti muncul daftar aplikasi yang boleh disurvey
  • kamu tinggal pilih siapa surveyornya dan tanggal surveynya dibaris tersebut
  • kemduian klik tombol proses

Proses rekomendasi untuk survey

Setelah mendapatkan nilai score 70 maka selanjutnya bagian risk atau mangernya membuat rekomendasi untuk survey dengan cara berikut ini:

  • login ke http://demo.maxonerp.com isi login admin password admin
  • kemudian klik menu leasing dan klik tombol recomend to survey

Proses Scoring pengajuan kredit

Proses scoring dilakukan untuk membuat peringkat atau nilai score antara apa yang diinput oleh bagian sales agen dan phone verifikator yang melakukan verifikasi langsung ke calon debitur.
Untuk membuatkan nilai score bisa ikuti langkah berikut ini:


Proses verifikasi data debitur dan pengajuan kredit

Setelah data pengajuan kredit yang diinput oleh sales agen masuk selanjutnya adalah verifikasi data input melalui telepon ke nomor telfon yang sudah dicantumkan oleh sales agen.
Untuk membuat proses verifikasi silahkan ikuti langkah berikut ini:





Membuat Pengajuan Kredit

Langkah selanjutnya adalah membuat data pengajuan kredit atas nama debitur yang sudah dibuatkan sebelumnya.
Untuk jelasnya silahkan ikuti langkah berikut ini:
  • ketika website http://demo.maxonerp.com 
  • kemudian login dengan SA password SA
  • selanjutnya klik tombol pengajuan
  • tunggu sebentar setelah tampil tabel klik tombol tambah

Membuat data master debitur

Pertama yang harus diinput dalam memproses kredit leasing kendaraan atau elektronik adalah mencatat data-data debitur yang dibuat dan login sebagai sales agen leasing (SA)
Untuk membuat data master debitur silahkan ikuti langkah berikut ini:



Login

Setiap user atau pengguna sistim leasing yang masuk ke website http://demo.maxonerp.com diharuskan mengisi userid dan password yang telah diberikan kepada user tersebut oleh bagian administrator sistim.

Untuk contoh userid: admin,  password: admin